Tips Anti Gemuk Setelah Lebaran, Tak Khawatir Lagi Konsumsi Makanan Berlemak!

By Astria Putri Nurmaya, Rabu, 12 Mei 2021 | 13:15 WIB
Tips Anti Gemuk Setelah Lebaran, Tak Khawatir Lagi Konsumsi Makanan Berlemak! (freepik.com)

Kamu bisa menyiasatinya dengan menjeda makanan satu dengan makanan lain yang akan kamu konsumsi.

Dengan cara ini, tubuh akan lebih mudah mencerna makanan yang kita konsumsi terlebih dahulu.

Tips Anti Gemuk Setelah Lebaran - Utamakan Makanan Seimbang

Lebaran identik dengan makanan yang pedas, berlemak serta bersantan, jenis makanan inilah yang sebenarnya mudah memicu kegemukan.

Baca Juga: Pantas Diet Selalu Gagal, Ternyata Ini 7 Kebiasaan Setelah Makan Malam yang Bikin Cepat Gemuk

Untuk itu pastikan makanan lebaran memiliki komponen makanan yang seimbang seperti, karbohidrat, serat, protein, lemak, hingga vitamin.

Misalnya saja kamu harus memastikan bahwa kamu tetap akan mengonsumsi sayur dan buah segar ketika lebaran.

Dan kamu juga perlu mengontrol konsumsi daging setelah Lebaran agar tidak berlebihan. (*)