Berdasarkan studi, rokok bisa meningkatkan risiko infeksi Helicobacter pylori yang merupakan penyebab sakit maag.
Studi lain juga menemukan bahwa nikotin bisa meningkatkan sekresi asam lambung dan motilitas lambung.
Jika nyeri lambung sudah begitu mengganggu dan tak bisa diatasi dengan menjaga pola makan, Stylovers bisa mengonsumsi obat maag.
Apapun jenis obat yang dikonsumsi, sebaiknya dikonsultasikan dengan dokter terlebih dahulu.
Saat stress, tubuh akan memproduksi hormon stress yang disebut kortisol.
Hormon kortisol bisa memperlambat kerja lambung dan meningkatkan produksi asam lambung.
Sebagai langkah pencegahan, lindungi diri dari infeksi saluran cerna yang menyebabkan maag kronis dengan menjaga kebersihan lingkungan.
Baca Juga: Tips Puasa Tetap Sehat Saat Pandemi, Jangan Lupa Perhatikan 6 Hal Ini!
Pastikan untuk mencuci tangan menggunakan sabun serta air mengalir, serta hanya mengonsumsi makanan yang matang.
Nah, itu dia Stylovers apa saja tips puasa untuk penderita asam lambung. Tetap bisa beribadah dengan tenang dan nyaman, deh! (*)
Baca Juga: Tips Puasa Bagi Penderita Anemia Agar Tetap Sehat Selama Ramadan
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR