Stylo Indonesia - Stylovers, menjelang ibadah puasa, pasti kita akan banyak mempersiapkan fisik agar siap berpuasa.
Yap, perubahan ritme aktivitas dan jam makan biasanya berpengaruh dengan kondisi tubuh kita.
Selain jarak waktu makan yang lama dari sahur hingga buka puasa, ada juga beberapa batasan yang harus dilakukan selama puasa.
Bagi pasangan suami dan istri, ketika akan berhubungan intim, ada beberapa penyesuaian waktu yang perlu dilakukan.
Yap, ketika menjalankan puasa, waktu bercinta dengan pasangan juga perlu diatur waktunya, loh.
Nah, kira-kira, bagaimana nih, tips untuk menjalankan hubungan intim dengan pasangan ketika kamu sedang menjalankan ibadah puasa?
Langsung saja simak penjelasannya berikut ini, yuk.
Sahur atau waktu berbuka
Stylovers, waktu sahur atau berbuka mungkin menjadi waktu yang cocok untuk berhubungan intim karena tubuh telah mendapatkan asupan nutrisi dan cairan yang cukup.
Hindari berhubungan intim saat perut masih terasa sangat penuh setelah makan berat agar tidak mengganggu pencernaan.
Menjaga komunikasi
Jalinlah komunikasi terbuka dan jujur antara kamu dan pasangan.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR