Minum Jus Mangga untuk Ibu Hamil, Banyak Manfaat Tapi Awas Risikonya!

By Cerysa Nur Insani, Rabu, 12 Juni 2024 | 14:10 WIB
Ilustrasi perempuan minum jus mangga. (Freepik)

Kandungan magnesium, kalium, serta kalsium dari mangga dinilai dapat membantu mengontrol tekanan darah.

7. Meredakan gejala morning sickness

Buah mangga dinilai ampuh untuk mengurangi gejala morning sickness pada ibu hamil.

Manfaat ini diduga berasal dari kandungan Vitamin B6 di dalamnya.

Risiko Minum Jus Mangga Saat Hamil

1. Memicu gangguan kesehatan

Makan mangga berlebihan bisa memicu gangguan kesehatan seperti mulas serta diare.

2. Risiko berat badan naik

Baca Juga: Inilah Manfaat Jus Timun dan Nanas Jika Rutin Diminum, Jadi Langsing!

Kandungan gula yang tinggi dari mangga juga bisa meningkatkan risiko kenaikan berat badan hamil serta risiko diabetes gestasional.

Oleh sebab itu, hindari konsumsi mangga lebih dari dua kali sehari untuk ibu hamil dan hindari menambahkan gula pada jus mangga yang akan diminum.

Nah, itu dia Stylovers apa saja manfaat dan risiko minum jus mangga untuk ibu hamil. Pastinya bermanfaat asal tidak berlebihan, ya! (*)

Baca Juga: Tips Bikin Jus Buah untuk Diet, Jangan Sembarang Bikin dan Minum!