Jurnal Pejuang Haid Sherly Dwi Putri: Pentingnya Melakukan Konsultasi dengan Ahli Saat Siklus Haid Bermasalah

By Layla Ekrep, Rabu, 14 September 2022 | 12:10 WIB
Jurnal Pejuang Haid Sherly Dwi Putri (Dok. Pribadi Sherly Dwi Putri)

Penting untuk mengetahui jadwal siklus haid agar dapat melihat masalah pada siklus haid (freepik.com)

Bagaimana kamu menyikapi pengalaman tersebut?

Sherly: "Aku memutuskan untuk melakukan konsultasi ke dokter kandungan. Penyebab hal tersebut terjadi karena pengaruh hormonal yang dikaitkan dengan pola hidup yang aku jalani."

Pesan untuk Pejuang Haid di luar sana?

Sherly: "Teruntuk kamu haid fighter, tetap jaga kesehatan dengan baik ya! Jangan lupa untuk menjalani pola hidup yang sehat, konsumsi makanan yang bergizi seimbang, serta cukupi asupan cairan tubuh."

Itu dia cerita lengkap perjalanan pejuang haid, langsung dari Sherly yang telah dirangkum Stylo Indonesia.

Bagi kamu yang juga ingin berbagi cerita mengenai perjuangan menjalani siklus haid dan ingin menularkan semangat positif kepada Stylovers yang juga pejuang haid lainnya, kamu boleh mengirimkan email ke stylo@gridnetwork.id atau DM ke Instagram @stylo.indonesia, ya!

Semangat, ya, untuk semua pejuang haid! Stylo Indonesia selalu bersama kamu dan siap mendampingi kamu! (*)

#SemuaBisaCantik