Stylo Indonesia - Di masa pandemi, saat ini masih banyak perusahaan yang memilih melangsungkan pekerjaan dari rumah atau Work From Home, apakah Stylovers termasuk?
Yap, tak hanya WFH, kalangan pelajar juga saat ini maish melakukan pembelajaran jarak jauh sehingga aktivitas di rumah masih tinggi saat ini.
Apakah Stylovers pernah memperhatikan kondisi kulit tumit selama melakukan WFH?
Di masa pandemi yang membuat aktivitas di rumah lebih banyak terkadang kita merasa kulit kita baik-baik saja, akan tetapi lama-kelamaan timbul satu persatu persoalan kulit seperti tumit kaki jadi pecah-pecah.
Yap, tumit kaki pecah-pecah juga bisa dialami bagi mereka yang di rumah saja atau saat ini sedang melakukan WFH.
Dilansir Stylo Indonesia dari Kompas.com, kulit di bagian tumit termasuk bagian tubuh yang paling kering dan juga sering mengalami pecah-pecah.
Baca Juga: Bak Bidadari Tak Bersayap, Intip Anggunnya Via Vallen dalam Balutan Gaun Putih
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Astaghfirullah Baru Pulang Umrah! Gaya Nikita Mirzani Umbar Aurat Saat Halloween Bikin Heboh
KOMENTAR