Sarapan Pagi untuk Diet, Coba Rutin Konsumsi Makanan Ini, Deh!

By Grace Kencana Pranata, Jumat, 7 Juni 2024 | 11:18 WIB
Penjelasan tips diet sehat (Freepik)

Panggang di teflon dengan sedikit minyak kelapa.

Kamu juga bisa menambahkan kayu manis atau vanili untuk rasa tambahan.

Quinoa

Quinoa adalah sumber protein dan serat yang baik untuk pencernaan.

Masak quinoa dengan susu almond, tambahkan buah-buahan, kacang-kacangan, dan sedikit madu untuk sarapan yang lezat dan bergizi.

Puding chia

Rendam chia seed dalam susu almond atau yogurt semalaman.

Baca Juga: Jus Buah untuk Diet Bikin Langsing Perlahan dan Sehat, Ini Resepnya

Tambahkan buah-buahan segar atau kering serta sedikit madu atau maple syrup untuk rasa manis. (*)