Ratu Elizabeth II Wafat di Usia 96 Tahun, Cek Tips Sehat Panjang Umur!

By Astria Putri Nurmaya, Jumat, 9 September 2022 | 20:31 WIB
Ratu Elizabeth II Wafat di Usia 96 Tahun, Cek Tips Sehat Panjang Umur! (Kolase Stylo Indonesia/ Instagram dimancheparesse)

Stylo Indonesia - Berita mengenai Ratu Elizabeth II wafat, tentu saja meninggalkan kesedihan mendalam bagi warga Inggris, Stylovers.

Kabar duka ini datang dari Kerajaan Inggris mengenai Ratu Elizabeth II wafat pada Kamis, (8/9/22) kemarin.

Ratu Elizabeth II wafat di Balmoral Castle pada usia 96 tahun, ia dikenal sebagai Ratu Inggris yang paling lama berkuasa.

Ratu Elizabeth II wafat di usia hampir mencapai 100 tahun, fenomena ini adalah hal yang sudah jarang terjadi di masa sekarang.

Berkat gaya hidup tak sehat, dikutip dari AntaraNews, harapan hidup orang Indonesia rata-rata hanya 71,4 tahun, Stylovers.

Jika dibandingkan dengan usia Ratu Elizabeth II tentu ia sudah bisa dikatakan memiliki umur yang panjang.

Stylovers ingin berumur panjang seperti Ratu Elizabeth II?

Jadi penasaran kan Stylovers, bagaimana sih tips sehat panjang umur ala Ratu Elizabeth II?

Langsung aja yuk Stylovers, kita intip tips sehat panjang umur dikutip dari GridHealth.id.

Check this out!

Baca Juga: Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia, Ini Model Topi Favorit Sang Ratu yang Ikonik Dikenakan Sepanjang Sejarah