Kasus Covid-19 Varian Omicron Diprediksi Meroket di Bulan Febuari dan Maret, Perhimpunan Dokter Paru Beri Cara Menekan Lonjakan Pasien Positif!

By Stylo Indonesia, Senin, 7 Februari 2022 | 17:30 WIB
Kasus Covid-19 Varian Omicron Diprediksi Meroket di Bulan Febuari dan Maret, Perhimpunan Dokter Paru Beri Cara Menekan Lonjakan Pasien Positif! (Freepik.com)

Penting diketahui, berdasarkan data laporan CDC dari 43 kasus infeksi Omicron di Amerika Serikat bulan Desember 2021, gejala Covid-19 Omicron yang paling sering dilaporkan adalah sebagai berikut:

* Batuk, 89%

* Fatigue (kelelahan), 65%

* Hidung tersumbat atau rinore, 59%

* Demam, 38%

Baca Juga: Tips Mengatasi Tubuh Mudah Lelah Bagi Penyintas Covid-19 Agar Kembali Bugar!

* Mual atau muntah, 22%

* Sesak napas, 16%

* Diare, 11%

* Anosmia atau ageusia, 8%

Di Indonesia sendiri gejala Covid-19 Omicron membingungkan.

Sebab gejala awalnya terinfeksi Omicron mirip flu.