Biarkan rambut dingin dan "set" selama beberapa detik sebelum menyisir atau menyentuhnya untuk mempertahankan hasilnya lebih lama.
7. Mengabaikan Produk Penahan Gaya Rambut
Setelah mencatok, gunakan produk seperti hairspray ringan untuk menjaga hasil catokan tetap awet. Hindari produk yang terlalu berat atau berminyak karena bisa membuat rambut lepek.
Gunakan sedikit hairspray pada rambut yang sudah dicatok untuk mempertahankan kehalusan dan bentuk lurusnya sepanjang hari.
Baca Juga: Rekomendasi Shampo Pelurus Rambut Tanpa Catok, Mulai Rp 20 Ribuan!
Dengan menghindari kesalahan-kesalahan di atas, kalian bisa mendapatkan hasil catokan yang lebih rapi, tahan lama, dan tentunya tidak mudah kembali ke bentuk aslinya.
Pastikan rambut kering sempurna, gunakan produk pelindung dan penahan rambut, serta lakukan proses mencatok secara perlahan dan merata.
Hasilnya? Rambut lurus yang lebih awet sepanjang hari!(*)
Clara Ristiani
Baca Juga: Cara Catok Rambut Jadi Lurus dan Lembut, Auto Mirip Model Iklan Sampo
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Syahrini Lebih Pilih Pamer Tas dan Tutupi Wajah Bayinya Saat Foto keluarga, Ternyata Segini Harganya?
KOMENTAR