Luka yang dimaksud cukup beragam, mulai dari luka bakar, luka biasa, hingga nyeri akibat sinar matahari.
3. Antioksidan
Sebagai antioksidan, vitamin E juga menawarkan berbagai manfaat, seperti membantu menetralkan radikal bebas berbahaya,
Selain itu, vitamin E juga dapat mencegah oksidasi sebum pada kulit yang kerap menjadi alasan terbentuknya komedo hitam.
4. Menenangkan Kulit
Secara alami, vitamin E juga dapat membantu menenangkan kulit iritasi.
Kulit iritasi akibat jerawat, polusi, hingga sinar matahari berlebih, bisa terasa lebih nyaman dengan bantuan vitamin E.
5. Melindungi dari Sinar Matahari
Terakhir, vitamin E juga memiliki kemampuan photo-protectice yang dapat membantu melindungi kulit.
Jika dikombinasikan dengan vitamin C dan ditimpa dengan sunscreen, vitamin E dapat memberikan perlindungan 4x lebih tinggi dibandingkan penggunaan sunscreen semata.
Baca Juga: Bikin Minder, Ini Penyebab Kaki Bau Saat Pakai Sepatu dan Solusinya!
(*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Tika Gilang, Geluti Dunia Marketing dan Branding Hingga Jadi Kandidat PhD Lancaster University
KOMENTAR