Stylo Indonesia - Stylovers, ingin tahu bagaimana cara berhenti masturbasi dari kecanduan?
Bagi sebagian orang, memuaskan hasrat diri sendiri bisa menjadi candu karena rasa yang dicapai setelahnya.
Meski begitu, jika masturbasi dilakukan berlebihan tentunya juga tidak baik karena berdampak ke fisik maupun psikis.
Jika Stylovers merasa sulit mengurangi kebiasaan masturbasi yang sering dilakukan, ada beberapa tips yang bisa dicoba.
Dilansir dari alodokter.com, yuk simak bagaimana cara berhenti masturbasi dari kecanduan berikut ini!
1. Ketahui pemicu masturbasi
Cari tahu hal apa saja yang dapat memicu kamu untuk melakukan masturbasi.
Ada orang yang masturbasi ketika kesepian, stres, bosan, atau bahkan susah tidur.
Kalau merasa kesepian, coba hubungi teman dekat untuk menemani kamu menghabiskan waktu bersama dengan makan atau pergi nonton bareng.
2. Hindari konten pornografi
Baca Juga: Jangan Langsung Percaya, Ini Mitos Soal Masturbasi yang Wajib Kamu Tahu!
Membaca atau menonton konten pornografi dapat memicu rangsangan seksual.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR