Stylo Indonesia - Apa saja tanda kekurangan biotin yang bisa dilihat pada tubuh?
Biotin merupakan vitamin yang penting dalam metabolisme tubuh.
Biotin dapat mengubah karbohidrat, lemak, dan juga protein dalam tubuh menjadi energi.
Pada umumnya, biotin dapat ditemukan pada berbagai jenis makanan yang dikonsumsi oleh orang Indonesia setiap harinya.
Namun, masih tetap ada kemungkinan seseorang mengalami kekurangan biotin karena berbagai hal.
Jika Stylovers mengalami kekurangan biotin, ada banyak gejala yang terlihat pada tubuh.
Di bawah ini, ada empat gejala utama saat seseorang kekurangan biotin.
Simak selengkapnya, yuk!
Baca Juga: Perhatikan Jumlah dan Warnanya, Ini Ciri-ciri Keputihan yang Berbahaya
1. Kerontokan Rambut
Salah satu tanda paling umum dari kekurangan biotin adalah kerontokan rambut.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Elegan Mahalini Kenakan Kebaya Rancangan Khusus Saat Pengajian Syukuran 7 Bulan Kehamilan
KOMENTAR