Menjunjung tinggi identitas ikoniknya, Plataran menjadikan integritas sebagai fondasi penting dalam pembangunan bisnisnya.
Sebab itu, Plataran Indonesia menghadirkan langkah inovatif guna berkontribusi dalam industri tersebut.
Terdapat tiga program utama yang tengah digaungkan Plataran Indonesia.
Pertama, Plataran for the Heritage, sebuah program yang mendukung upaya pelestarian Candi Borobudur.
Kedua, Plataran for the Earth, yang mana setiap tamu Plataran hotel dan resort berpartisipasi dalam penanaman pohon.
Ketiga, Plataran for the People, yang hadir untuk memperkuat ekosistem antara perusahaan dan UMKM.
Melalui inovasinya, Plataran Indonesia berhasil dinobatkan menjadi Best of The Best Top Small Stays–Asia oleh TripAdvisor Travellers Choice Awards.
Selain itu, Plataran Indonesia juga berhasil membawa pulang penghargaan Best of The Best Worlds Safari Stay.
Untuk tahun ini, Plataran Bromo sendiri turut meraih gelar Best of The Best “Hotels for Families – Asia”.
Hal tersebut menjadi dorongan bagi Plataran Indonesia untuk terus menyediakan layanan yang signifikan.
Program Plataran Weekend Flowers Market, yang bekerja sama dengan seniman, pengrajin, dan produsen UMKM akan hadir bulan Juni ini.
Diikuti oleh peluncuran Platform dan Pilot Project Ecotourism Showcase G20 yang berfokus pada isu perubahan iklim serta pemberdayaan UMKM.(*)
Baca Juga: Menikmati Hidangan Khas Indonesia dengan Suasana Klasik dan Romantis di Restoran Bunga Rampai
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR