Stylo Indonesia - Tak sedikit orang percaya bahwa penyebab jerawat muncul karena makan kacang.
Bagaimana faktanya sih, Stylovers? Benarkah penyebab jerawat muncul karena makan kacang?
Daripada main tebak-tebakan, cari tahu yuk apakah ada hubungannya mengonsumsi kacang dengan penyebab jerawat muncul?
Seperti kita tahu, makanan disebut dapat menyebabkan kulit kita jadi rentan berjerawat.
Baca Juga: Apakah Minuman Kolagen Bisa Mengatasi Jerawat? Simak Faktanya!
Salah satu makanan yang paling sering dikaitkan dengan jerawat adalah kacang.
Inilah yang membuat perempuan jadi enggan untuk mengonsumsi kacang.
Sebelum membahas lebih jauh mengenai kaitan kacang dengan jerawat, cari tahu apa manfaat kacang untuk tubuh.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR