Yaitu adalah jenis makanan kaya gula dan tinggi indeks glikemik, yang ternyata bisa mempercepat penuaan kulit.
Sebuah penelitian yang diterbitkan di British Journal of Dermatology menemukan bahwa efek penuaan kulit seperti berkurangnya kolagen dan penipisan kulit terjadi di sekitar usia 35 tahun.
"Makanan kaya gula dan karbohidrat jenis indeks glikemik tinggi seperti roti putih, pasta, permen terbukti menyebabkan peradangan di tubuh yang membuat penuaan kulit jadi lebih cepat," jelas Dr. Stefanie Williams.
Baca Juga: Krim Pelangsing Badan Bantu Lebih Cepat Langsing Saat Diet, Ini Pilihan Produknya!
Sebuah penelitian dari Leiden University Medical Center di Belanda juga pertama kali membuktikan adanya hubungan antara jumlah gula yang beredar dalam tubuh seseorang dengan penampilannya.
Orang yang mengonsumsi lebih tinggi gula dan banyak karbohidrat indeks glikemik tampak semakin tua.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Michella Georgia Polana, Graphic Designer yang Terus Perkaya Skill di Bidang Kreatif
KOMENTAR