Stylo Indonesia - Stylovers, sudah tahu belum kalau ada diet anjuran dokter kulit untuk cegah penuaan dan tetap awet muda?
Diet anjuran dokter kulit untuk cegah penuaan dan tetap awet muda ini bisa diikuti karena pola makan ternyata sangat berpengaruh terhadap kecantikan kulit.
Dilansir dari health.kompas.com, Dr. Stefanie Williams seorang ahli kulit dan pendiri eudelo.com menjelaskan mengenai diet anjuran dokter kulit untuk cegah penuaan dan tetap awet muda.
Baca Juga: Diet Bisa Sebabkan Rambut Rontok? Simak Beberapa Penyebab Rambut Rontok Menurut Dermatologist!
Yuk, simak penjelasan mengenai diet anjuran dokter kulit untuk cegah penuaan dan tetap awet muda berikut ini!
Ternyata, ada jenis makanan yang perlu kamu hindari jika ingin tetap tampil awet muda, Stylovers.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Garis Poetih Raya Festival 2025, Ivan Gunawan dan Para Desainer Siap Bawakan 350 Koleksi
KOMENTAR