Stylo Indonesia - Saat ini banyak orang yang mulai sadar akan melakukan perawatan kulit sendiri untuk menjaga kesehatan kulit.
Beragam pilihan skincare pun bisa dengan mudah dijangkau masyarakat yang bisa dibeli secara offline store atau online shop.
Apalagi dengan semakin terbukanya informasi melalui media sosial, banyak orang yang dengan mudah mencari tahu dan kritis untuk memilih produk perawatan kulit wajahnya sesuai kebutuhan.
Nah Stylovers, beragam tipe skincare dengan rangkaiannya yang semakin panjang, apakah kamu termasuk pengguna skincare berlapis?
Baca Juga: Ketahui Bahaya Memencet Jerawat, Dilarang oleh Dokter Spesialis Kulit!
Saat ini, penggunaan skincare berlapis dari berbagai merek dianggap lumrah oleh sebagian masyarakat.
Banyak Beauty Influencer yang menggunakan produk skincare dari berbagai merek untuk mendapatkan hasil dan peran skincare yang maksimal untuk merawat kulit.
Namun, tahukah kamu bahwa menggunakan merek yang berbeda-beda dalam rutinitas perawatan kulit ternyata tidak dianjurkan dan bisa berbahaya?
Namun, bukan berarti semua orang bisa melakukan itu tanpa efek negatif, terutama bagi pemilik kulit sensitif.
Dilansir Stylo Indonesia dari Kompas.com, menurut Channel NewsAsia (CNA), potensi berbahaya mencampurkan merek skin care satu dan yang lainnya adalah karena kamu berisiko menumpuk terlalu banyak bahan aktif di kulit
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR