Aku ngapain aja?
Jalan centil 45menit NONSTOP
Atur disiplin ontime waktu makan
Minum air 3liter sehari
Istirahat 8jam sehari
Pantangan makanan :
Gula, Tepung , Minyak, Santen, Bumbu Kacang.
Program yang dijalani Tya sebenarnya tidak instan.
Hanya saja, Tya secara konsisten dan disiplin dalam menjalani dietnya.
"Dan No cheating! Tiap hari tanpa libur, gak ada istirahat! Krn sehat gak butuh istirahat! Sehat itu kita butuhin tiap hari tanpa ada hari libur," ujar Tya.
Baca Juga: Tips Diet Murah Meriah untuk Anak Kos dari Jessica Iskandar, Mau Mencobanya?
"Gak susah kalo emang mau, gak mahal kalo mau jalanin (gratis malah), gak ada yg gak bisa! Semua pasti bisa krn ini program sehat yg paling sehat," lanjutnya.
Tya menyampaikan, dirinya memang belum sepenuhnya kurus.
Namun, penurunan hingga 14 kilogram adalah proggress yang cukup signifikan.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cosmetic Day 2024 Resmi Ditutup dengan Transaksi Sebesar Rp215 Juta Hanya Dalam 4 Hari
KOMENTAR