Perawatan menggunakan teeth floss bisa membantu menghilangkan sisa kotoran menyelip yang bisa menyebabkan gigi kuning.
Meski berbentu seperti benang, tentunya produk ini terbuat dari bahan yang aman untuk gigi dan gusi.
Oral-B Essential Floss bisa didapatkan di drugstore dengan harga Rp 45.500.
Baca Juga: Cara Sederhana Atasi Gigi Kuning dengan Manfaat Kombinasi Coconut dan Charcoal
#2. Pilihan Produk untuk Memutihkan Gigi Kuning: Pepsodent Pasta Gigi Action 123 Charcoal
Tambahan kandungan alami pada varian pasta gigi ini dapat membantu memutihkan gigi kuning.
Kandungan charcoal atau arang dan ekstrak lemon dapat membantu mengembalikan warna putih gigi alami.
Pepsodent Pasta Gigi Action 123 Charcoal bisa didapatkan di minimarket dengan harga Rp 20.000 untuk kemasan tube ukuran 160 gram.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR