Konsistensi: Cairan keputihan normal biasanya agak encer, seperti susu. Namun, jika terdapat darah, konsistensinya bisa lebih kental atau menggumpal.
Ketika Terjadi: Keputihan ini biasanya terjadi pada tengah siklus menstruasi, saat ovulasi, atau pada beberapa tahap kehamilan awal.
Gejala Tambahan: Keputihan bercampur darah biasanya tidak disertai dengan gejala lain, seperti gatal, nyeri, atau bau yang tidak sedap.
Jika ada gejala tambahan, kemungkinan besar terkait dengan kondisi lain yang perlu ditangani.
Jika keputihan ini mengalami nyeri dan gejala yang tak biasanya terjadi, segera periksakan ke dokter untuk penanganan yang tepat ya, Stylovers! (*)
#SemuaBisaCantik