Rambut Rontok, Rusak, Hingga Melemahkan Sistem Imun Tubuh, Ini Bahan Kimia yang Harus Dihindari pada Sampo

By Grace Kencana Pranata, Selasa, 26 Januari 2021 | 15:50 WIB
Rambut Rontok, Rusak, Hingga Melemahkan Sistem Imun Tubuh, Ini Bahan Kimia yang Harus Dihindari pada Sampo (freepik.com/VALUA VITALY )

6. FD&C (pigmen pewarna)

Shampo dan kondisioner banyak mengandung pewarna buatan dan sintetis sehingga terlihat lebih menarik.

Warna buatan yang digunakan dalam pewarna rambut ini menyebabkan kulit menjadi sensitif dan menyebabkan masalah iritasi dan saraf.

Baca Juga: 7 Manfaat Kesehatan Ini Bisa Kamu Dapat Hanya dengan Berjalan Kaki!

Beberapa pewarna mengandung coal tar yang karsinogenik.

Penyerapan warna ke dalam kulit akan menyebabkan penurunan kadar oksigen dalam tubuh.

7. 'Formahldehida'

Bahan ini banyak terkandung dalam shampo dan kondisioner rambut yang bisa menyebabkan alergi ketika terkena kulit.

Selain itu, bahan ini mungkin akan menyebabkan sakit kepala dan kelelahan.

Baca Juga: Mitos Soal Komedo yang Masih Salah Dipahami, Ternyata Begini Faktanya!

Formaldehida juga dikenal bisa melemahkan sistem kekebalan tubuh.

Nah Stylovers, itulah daftar bahan kimia berbahaya yang harus kamu hindari jika kamu lihat ada di komposisi produk rambut yang akan kamu beli. (*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Hindari Bahan Kimia ini di Shampo Anda!",