Dianggap Bergizi, Ternyata Tidak Boleh Mengonsumsi Udang Bersama dengan Makanan dan Minuman Berikut ini!

By Stylo Indonesia, Minggu, 9 Agustus 2020 | 17:05 WIB
Dianggap Bergizi, Ternyata Tidak Boleh Mengonsumsi Udang Bersama dengan Makanan dan Minuman Berikut ini! (Freepik.com)

Stylo.ID - Udang merupakan salah satu bahan makanan yang kerap kita konsumsi sebagai lauk.

Nggak jarang, udang juga dimasukkan ke dalam adonan bakwan sehingga bakwan jadi makin nikmat.

 

Meski begitu, ternyata mengonsumsi udang dengan beberapa jenis minuman atau makanan bisa jadi picu sederet masalah kesehatan loh.

Udang mengandung banyak nutrisi, mineral yang baik bagi tubuh dan rendah kolesterol jahat.

Rutin mengonsumsi udang bisa rupanya dapat mengurangi risiko stroke, jantung, dan menjaga kesehatan tulang.

Baca Juga: Tak Heran Jadi Bahan Sindiran Erick Bana Iskandar! Setahun Lalu Ibu Richard Kyle Sudah Peringatkan Ini Soal Kakak Jessica Iskandar: Ada Tata Krama!

Jangan sampai manfaat baik yang ditawarkan ini justru jadi pemicu efek yang buruk karena kesalahan saat mengonsumsinya.

Berikut sederet makanan dan minuman yang tidak dianjurkan dikonsumsi bersamaan dengan udang.

1. Labu merah

Sifat labu merah dan udang bisa dikatakan berbalik.