Tubuh kadang bingung untuk merasakan lapar atau haus.
Dalam keadaan seperti itu, banyak orang lebih memilih makan untuk menghilangkan rasa lapar.
Nah, dari pada makan kamu lebih baik minum segelas air putih.
Tunggu sekitar 20 menit apakah rasa lapar akan menghilang.
Jika memang rasa lapar itu hilang kamu berarti kehausan.
Namun, jika masih merasa lapar, lebih baik makanlah sesuatu yang bergizi.
3. Membakar kalori ekstra
Minum air putih membantu menurunkan berat badan.
Sebab, air putih itu bisa menghilangkan kalori ekstra dengan cepat.
Hal ini berlaku untuk orang yang sudah dewasa.
Sebaiknya, kamu minum air putih sekitar setengah liter sebelum kamu makan.