Cara Memilih Serum Sesuai Jenis Kulit dengan Tepat, Wajib Tahu!

By Livia, Kamis, 4 Juni 2020 | 10:20 WIB
Cara memilih serum sesuai jenis kulit dengan tepat, wajib tahu. (freepik.com)

Stylo.ID - Membersihkan wajah dan menggunakan pelembap wajah tidak cukup untuk menutrisi kulit wajah, kamu butuh serum

Serum mengandung bahan aktif seperti vitamin, mineral, dan antioksidan yang dapat menembus ke lapisan kulit terdalam lebih cepat dan mudah merata daripada pelembap wajah. 

Serum berfungsi untuk melembapkan wajah secara intensif, mencegah dampak buruk pada kulit wajah akibat polusi dan sinar matahari, menyamarkan noda hitam pada wajah secara efektif.

Selain itu, serum wajah juga dapat mencegah penuaan dini yang disebabkan oleh sinar UV yang memicu timbulnya noda hitam, keriput, serta garis-garis halus sebelum waktunya. 

Setiap orang memiliki kulit jenis yang berbeda-beda, maka dari itu kamu wajib menggunakan serum yang sesuai dengan jenis kulitmu. 

Berikut cara memilih serum sesuai jenis kulit dengan tepat yang wajib kamu ketahui. 

 Baca Juga: Tanda Skincare Cocok dan Berkerja Baik Pada Kulit Wajah, Wajib Tahu!