Cocok Buat Menu Makan Saat Sahur, Inilah 5 Makanan yang Dapat Mendetoks Tubuh Kamu

By Justina Nur Landhiani, Senin, 18 Mei 2020 | 16:00 WIB
Cocok Buat Menu Makan Saat Sahur, Inilah 5 Makanan yang Dapat Mendetoks Tubuh Kamu (Freepik.com)

2. Anggur

Buah ini cocok dikonsumsi saat pagi hari.

Mengonsumsi anggur di pagi hari bisa membersihkan sistem pencernaanmu, sistem peredaran darah dan bahkan hatimu.

Buah ini juga sangat bagus untuk mendetoks tubuh kamu dari racun secara alami.

3. Teh hijau

Teh hijau banyak mengandung manfaat karena memiliki antioksidan yang bisa meningkatkan metabolisme.

Teh hijau juga membantu tubuh untuk membuang racun secara alami dari tubuh.

Baca Juga: Kabar Baik, Presiden Jokowi Segera Beri Lampu Hijau Sektor Usaha dan Aktivitas Masyarakat Akan Berangsur Normal, Kapan?

4. Jeruk

Mengonsumsi segelas jus jeruk di pagi hari bisa meningkatkan kesehatanmu secara signifikan.

Vitamin C tidak hanya meningkatkan kekebalan tubuh saja, tapi juga bisa membunuh kuman dan mengeluarkan racun dari tubuh secara efektif.

5. Brokoli