Stylo.ID - Memiliki tubuh yang sehat, langsing dan ideal tentu idaman bagi banyak orang, apalagi wanita.
Nggak heran jika banyak wanita rela melakukan apa saja demi mendapatkan tubuh indah dan ideal.
Meski begitu, untuk mendapatkan tubuh yang ideal, tentu tidak bisa didapatkan dengan cara yang mudah.
Beauty is pain, tentu ada pengorbanan yang harus kamu lakukan untuk memiliki tubuh ideal dan sehat.
Selain olahraga secara teratur, kamu juga harus menjaga pola makan.
Pastikan makanan yang kamu konsumsi adalah makanan yang bergizi baik dan tidak mengandung banyak lemak jahat.
Ternyata ada beberapa jenis makanan yang ampuh untuk menghilangkan lemak jahat di perut loh.
Cocok banget nih buat kamu yang sedang diet.
Yuk simak selengkapnya!
1. Kacang-kacangan