Hindari Mengonsumsi Jamu Diet saat Puasa, Ini Penjelasan Menurut Ahli

By Grace Kencana Pranata, Rabu, 29 April 2020 | 15:31 WIB
Hindari Mengkonsumsi Jamu Diet saat Puasa, Ini Penjelasan Menurut Ahli (jacarandafm.com)

Misalnya, dengan mengonsumsi karbohidrat, protein, lemak sehat, hingga vitamin dan mineral yang didapatkan dari sayur dan buah.

Serta, tak lupa menghindari makan makanan diproses dan porsi yang berlebihan.

Baca Juga: Cara Hilangkan Stretch Mark Pakai Bahan Alami yang Bisa Dilakukan Saat Puasa

Baca Juga: Bibir Anti Kering Pecah-pecah Selama Puasa, Atasi dengan Lip Scrub Alami

Ia mengingatkan, penurunan berat badan yang ideal justru dilakukan secara bertahap kalau mau aman. (*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Waspadai, Bahaya Minum Jamu Diet di Bulan Puasa", Penulis : Nabilla Tashandra, Editor : Glori K. Wadrianto

Link: https://lifestyle.kompas.com/read/2020/04/28/190619720/waspadai-bahaya-minum-jamu-diet-di-bulan-puasa.