6 Kebiasaan Buruk yang Bisa Melemahkan Sistem Imun Ketika Wabah Virus Corona, Sering Dilakukan Milenial nih!

By Justina Nur Landhiani, Rabu, 15 April 2020 | 16:00 WIB
6 Kebiasaan Buruk yang Bisa Melemahkan Sistem Imun Ketika Wabah Virus Corona, Sering Dilakukan Milenial nih! (Freepik.com)

Beberapa barang mungkin menjadi tempat yang dihuni banyak bakteri seperti dispenser, gagang pintu toilet, dispenser sabun, bolpen yang ada di bank, dan sebagainya.

Hindari menyentuh benda-benda publik seperti itu.

Lebih baik kamu bawa sendiri dari rumah, seperti bolpen, tisu, botol air, handuk, atau hand sanitizer.

5. Lupa minum air

Lupa minum air (www.freepik.com)

Saat kamu sibuk bekerja, mungkin sering lupa untuk minum air putih.

Tubuh manusia sebagian besar mengandung air, oleh karena itu, jika kamu tidak cukup minum air, hal ini akan membuat tubuhmu tidak tercukupi kebutuhannya.

Hal ini pula yang akan melemahkan sistem kekebalan tubuhmu.

Baca Juga: Banjir Nyinyiran, Sang Ibu Pamer Penampilan Rumahan Ayu Ting Ting Cuma Pakai Tank Top saat Makan

6. Sering minum minuman beralkohol

Minum minuman beralkohol membahayakan untuk kekebalan tubuh.

Minum alkohol terlalu banyak akan melemahkan atau membunuh beberapa sel antibodi yang dibutuhkan untuk menghancurkan sel yang terinveksi virus.

Kelebihan konsumsi alkohol juga dapat menghambat produksi sel darah putih dan merah, yang akan melemahkan sistem kekebalan tubuh dari waktu ke waktu.(*)