Lasalle College Jakarta Gelar Wisuda Creative Show 2019 Bertema MYTHICAL

By Mreizghi Alvio Linchia, Senin, 8 April 2019 | 13:48 WIB
Lasalle College Jakarta Gelar Wisuda Creative Show 2019 dengan Tajuk MYTHICAL (Stylo.ID/Mreizghi Alvio Linchia)

Lasalle College Jakarta tampilkan koleksi para desainer muda dalam Creative Show 2019 (Stylo.id/Mreizghi Alvio Linchia)

Dalam acara wisuda ini, Lasalle College Jakarta memperkenalkan satu program Lasalle College Indonesia terbaru, yaitu Diploma di bidang Management of Creative Industries (Manajemen Industri Kreatif).

Management of Creative Industries adalah program yang mempelajari dan menjembatani antara ilmu management dan bidang kreatif.

Baca Juga : Indonesia Fashion Week 2019: Tren Busana Hijab Pesta dari Motifhawa by Pipit Pramudia

Lulusan ini diharapkan akan memiliki keterampilan manajemen bisnis yang mumpuni, dengan memberikan pengetahuan dan keterampilan manajemen bisnis yang disesuaikan serta tepat untuk diterapkan dalam memenuhi sifat unik dari sektor industri kreatif.

Lasalle College Jakarta Creative Show 2019 (Stylo.id/Mreizghi Alvio Linchia)

Sebanyak 220 koleksi pun ditampilkan dalam pagelaran ini dimana smeuanya dibuat oleh mahasiswa Fashion Design Lasalle College Jakarta. (*)