Ia juga mengatakan kalau banyak kondisi kulit wajah orang bisa bagus tetapi banyak kerut-kerut di bawah mata.
Maka dari itu, Nadia juga enggak pernah melupakan area bawah mata untuk rutin dirawat elatisitasnya.
Produk keempat yang rutin ia pakai untuk merawat kulit sensitif yaitu eye cream dari Clinique All About Eyes Rich.
Baca Juga : Stylo of The Day, Colorful Casual Look ala Vlogger Cantik Rania Yasmin
“Aku pakai eye cream dari Clinique All About Eyes Rich, biasanya aku tumpuk pakai shea butter yang organic. Dan itu kalau digabung oke banget,” pungkas Nadia Purwoko mengenai empat skincare yang menjadi andalannya merawat kulit sensitif.(*)