Stylo.ID – Rania Yasmin Yahya, Beauty Vlogger, 28 tahun
Stylovers, kamu salah satu penggemar colorful outfit nggak, nih?
Kalau iya, kamu pasti tahu banget kalau tampilan yang colorful itu selalu berhasil bikin kamu keliatan lebih fresh.
Selain itu, tampilan yang memadupadankan warna-warna terang kayak gini mampu membuat kamu makin atraktif, loh.
Baca Juga : 3 Rekomendasi Beauty Blender Lokal Berkualitas di Bawah Harga 100 Ribu Rupiah!
Tapi, nggak jarang loh orang-orang yang menghindari pakai outfit terang kayak gini karena dianggap terlalu menarik perhatian orang-orang sekitar.
Nah, untuk kamu yang masih nggak pede dengan tampilan yang warna-warni, kamu mesti banget pantengin gaya berbusana beauty vlogger cantik dan juga modis, Rania Yasmin Yahya.
Baca Juga : Rekomendasi Serum Untuk Hilangkan Bekas Jerawat dengan Harga di Bawah 200 Ribu Rupiah
Saat Nanas Stylo.ID temui beberapa waktu lalu di Orami Beauty Class di kawasan Cilandak, Rania tampil sangat atraktif dan menarik perhatian, nih, Stylovers.
Atasan yang dikenakan Rania merupakan atasan cut out berwarna putih. Tapi, nggak cuma polos saja, nih.
Jika kamu perhatikan lebih dekat, atasan model cut out milik Rania ini memiliki detail garis timbul ke bawah, Stylovers. Detail kayak gini bisa banget kamu tiru agar kelihatan lebih langsing dan ramping.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR