"Pakai sunblock dulu, pakai makeup yang warnanya natural, eyeliner, terus pakai lipstik," kata Adi Adrian.
Baca Juga : Cara Menutupi Jerawat dan Beruntusan dengan Makeup dari MUA Audrrey Nur Safira
Namun, untuk lebih simpelnya kamu bisa memakai softlens untuk memberi hasi makeup yang natural saat beraktivitas di luar ruangan dan naik motor.
"Aku lebih suka makeup dengan fokus ke mata, bisa dengan pakai softlens biar makin bagus. Kalau sudah pakai softlens kamu tinggal pakai lipstik saja pasti udah bagus," jelasnya.
Jadi, kamu nggak perlu lagi deh, takut kucel meski naik motor dan banyak beraktivitas di luar ruangan.
Baca Juga : Tips Pakai Lipstik Matte untuk Bibir Kering dari Makeup Artist Audrrey Nur Safira
Selamat mencoba Stylovers! (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR