Karena brand sepatu lokal, Adorable Projects baru saja meluncurkan sneakers terbaru dengan sol yang tinggi.
Sneakers ini diberi nama "Drivia Blue Sneakers."
Pasti kalian langsung berminat memilikinya kan?
Sneakers ini dibuat dengan perpaduan warna pastel hijau, cokelat, pink dan dominan warna biru.
Solnya dibuat tebal dan tinggi dengan model bergerigi.
( BACA JUGA :#SOTD Gaya Padu Padan Glamor nan Berkelas dari Stephanie Harris)
Lucu yah?
Bagian dalamnya juga dilengkapi bahan yang empuk sehingga sangat nyaman saat dipakai.
Kabar baiknya lagi, kamu nggak perlu merogoh kocek mahal-mahal jika ingin memiliknya.
Cukup dengan 239 ribu rupiah kamu sudah bisa mendapatkan sneakers stylish ini lho, Stylovers!
So, tunggu apa lagi? (*)
ShopTokopedia dan Tasya Farasya Wujudkan Kecantikan yang Inklusif Lewat Kampanye Semua Jadi Syantik
KOMENTAR