Stylo Indonesia - Stylovers, sudah tahu belum apa saja manfaat lidah buaya untuk rambut?
Lidah buaya dikenal sebagai tumbuhan yang memiliki banyak manfaat.
Tak hanya bisa dikonsumsi, ternyata lidah buaya juga bagus digunakan untuk perawatan rambut.
Dilansir dari alodokter.com, lidah buaya memiliki manfaat yang bisa menjadi solusi untuk berbagai permasalahan rambut.
Yuk, simak apa saja manfaat lidah buaya untuk rambut berikut ini!
1. Memperkuat dan mendorong pertumbuhan rambut
Lidah buaya bisa memperkuat serta merangsang pertumbuhan rambut yang sehat.
Manfaat ini diketahui berasal dari kandungan Vitamin A, Vitamin C, Vitamin E, serta senyawa kimia aloenin yang dimiliknya.
Di samping itu, lidah buaya juga mengandung Vitamin B12 serta asam folat.
Kedua kandungan ini bisa menjaga rambut supaya tidak gampang rontok.
Baca Juga: Manfaat Jus Strawberry untuk Ibu Hamil, Wajib Coba Agar Mata Sehat!
2. Merawat rambut berminyak
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Syahrini Lebih Pilih Pamer Tas dan Tutupi Wajah Bayinya Saat Foto keluarga, Ternyata Segini Harganya?
KOMENTAR