Stylo Indonesia - Stylovers sering atau sedang ngantuk saat berpuasa?
Hal ini tentunya mengganggu konsentrasi saat beraktivitas.
Berbagai cara dilakukan untuk mengatasinya namun tidak berhasil, bukan?
Biasanya hal ini disebabkan dari kebiasaan yang dilakukan selama berpuasa tanpa disadari.
Yuk, simak kebiasaan bikin ngantuk saat puasa yang harus dihentikan mulai sekarang dari Stylo Indonesia berikut ini.
Baca Juga: Sakit Tenggorokan saat Puasa, Ini Cara Mengatasinya Tanpa Obat
Malas minum air putih dan terlalu banyak minun manis saat sahur dan berbuka.
Kebiasaan yang satu ini membuat tubuh dehidrasi dan kelebihan gula yang menyebabkan rasa kantuk saat puasa.
Terlalu banyak makan ketika sahur rentan menimbulkan rasa kantuk saat beraktivitas di bulan puasa.
Beraktivitas di ruangan dengan pencahayaan yang buruk dan suasana yang mendukung rasa kantuk mudah datang, seperti saat hujan dan berada di ruangan ber-ac yang dingin dalam waktu lama.
Selain itu, mandi air hangat menyebabkan rasa kantuk datang tanpa disadari.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Rayakan Ulang Tahun ke-20, FIORI Luncurkan Crop Top, Celana Kulot, dan Hijab Edisi Spesial
KOMENTAR