3. Durasi dan Tujuan Perjalanan
Mudik lebaran untuk waktu yang lama, misalnya lebih dari seminggu, mungkin membutuhkan lebih banyak barang bawaan, seperti baju, sepatu, aksesoris, dan barang-barang lain yang sesuai dengan kegiatan yang direncanakan di kampung halaman.
Dalam hal ini, koper bisa menjadi pilihan yang cocok untuk menampung barang-barang kamu dengan rapi dan teratur.
Koper juga lebih mudah untuk dibuka dan ditutup saat kamu ingin mengambil atau menyimpan barang.
Di lain sisi, mudik lebaran untuk waktu yang singkat, misalnya hanya beberapa hari, tidak perlu membawa banyak barang.
Cukup bawa barang-barang esensial yang kamu butuhkan sehari-hari, tas bisa menjadi pilihan yang lebih praktis dan efisien.
Nah, sekarang udah gak bingung lagi memilih koper atau tas untuk mudik lebaran kan, Stylovers? (*)
Baca Juga: Mudik Lebaran 2024 dengan Motor, Ini Tips Aman dan Nyaman Selama Perjalanan
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR