Stylo Indonesia - Lemari pakaian yang rapi dapat membuat Stylovers merasa lebih nyaman serta semangat untuk menghadapi hari-hari dengan segala aktivitas
Memilih pakaian yang akan dikenakan menjadi hal yang jamak dilakukan sebelum melakukan aktivitas sehari-hari.
Membuka lemari, memilah baju dan aksesori yang dirasakan pas untuk dipakai pada hari itu seolah menjadi "ritual" yang wajib dilakukan.
Oleh karena itu, agar efisien saat memilih, maka baju yang disusun rapi di dalam lemari menjadi hal yang mutlak dipenuhi.
Berikut 3 rekomendasi benda yang bisa bikin lemari pakaian rapi tiap hari. Simak di sini!
#1. PXTON | Rak Laci Lipat | Storage Box
Produk satu ini diklaim memiliki keunggulan: bisa ditumpuk sebagai laci dan dapat ditarik, akses pengambilan dan penyimpanan lebih nyaman, rapih dan efisien, hemat tempat dan tampak lebih rapih terorganisir.
Desain pattern berlubang, sehingga tidak lembap, anti bakteri dan anti-jamur.
Kemudian, dapat dilipat pada saat tidak digunakan sangat praktis, tidak makan tempat
Pemasangan-pembongkaran simple dan mudah, dan juga bahan material kokoh, kuat , lebih tahan lama.
Dibanderol dengan harga Rp35.541 sampai Rp35.900, untuk size 43x33.5x18.5cm.
Beli di shopee huang3stuff
Baca Juga: Cara Merapikan Baju di Lemari Agar Tidak Bau Apek yang Tepat
#2. Organizer Box
Produk ini diklaim ramah lingkungan, bisa jadi penyimpanan rahasia, penolong yang baik untuk menyimpan pakaian di lemari. Bahan kokoh dan tidak mudah roboh.
Terbuat dari material kain bukan tenunan. Bisa dilipat dan ditumpuk. Dibanderol dengan harga Rp76000 sudah mendapatkan 6pcs!
Beli di shopee Selalu Siap Store
#3. Gantungan Baju Tarik
Diklaim memiliki kualitas yang tinggi, keuntunggan mudah mengambil pakaian.
Stylovers hanya tinggal mendorong-dan-menarik saat menggantung celana.
Setiap batang valet lemari dapat bekerja secara independen dan tidak mengganggu.
Dapat menggantung pakaian, dasi, syal, hingga celana. Sehingga akan menghemat ruang yang cukup untuk penggunaan lain.
Sudah dijual beserta rel, kemudian rak bisa ditarik keluar saat dibutuhkan. Biasa digunakan untuk menggantung pakaian Design minimalis.
Produk ini dibanderol dengan harga Rp59.000 hingga Rp153.000 dengan 3 varian ukuran!
Beli di shopee Lucky Station Store
Itu dia rekomendasi benda yang bisa bikin lemari pakaian rapi tiap hari. Semoga membantu ya!(*)
#SemuaBisaCantik
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Borong Penghargaan Dangdut, Ayu Ting Ting Tampil Glamor Berbalut Dress Mini Berkilau
KOMENTAR