Stylovers bisa mengganti perban secara teratur.
Setelah bisul pecah, hindari memencet bisul atau menyentuhnya dengan tangan yang kotor, karena ini dapat menyebabkan infeksi lebih lanjut.
Jangan asal oles obat
Sebaiknya hindari penggunaan antibiotik topikal tanpa resep dokter, kecuali atas saran atau rekomendasi medis.
Baca Juga: Salep Bisul di Bokong yang Bisa Dibeli di Apotek, Ini Rekoemendasinya
(*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR