Stylo Indonesia - Perlu berhati-hati dalam memilih produk makeup yang satu ini.
Pasalnya, bentuk alis merupakan salah satu faktor penentu hasil makeup.
Salah memilih bisa merusak penampilan dan membuatnya terlihat lebih tua.
Kali ini, Stylo akan membagikan tips memilihnya yang tepat untuk pemula.
Yuk, langsung simak cara memilih pensil alis untuk pemula agar hasilnya natural dan rapi berikut ini.
Baca Juga: Tren Makeup 2024, 3 Eyebrow Matic Tahan Lama di Bawah 100 Ribu
Bagi Stylovers yang masih pemula, eyebrow matic adalah pilihan yang tepat untuk membentuk alismu.
Eyebrow matic hadir dalam beragam pilihan shade sesuai warna rambut.
Menggunakan pensil alis sesuai warna rambut memberikan hasil yang natural.
Jenis pensil alis ini juga dilengkapi spoolie brush yang membantu Stylovers merapikan alis dengan mudah.
Ujung eyebrow matic dengan bentuk yang presisi atau segitiga mempermudah menghasilkan alis yang proposional.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Seru! Begini Kemeriahan Acara Biore Micellar Water x Stylo Bersama dr Nadia Alaydrus dan Influencer
KOMENTAR