Stylo Indonesia - Stylovers, sudah tahu belum apa saja jus untuk jerawat dan kulit kusam?
Jus untuk jerawat dan kulit kusam ini bisa membuat kulit lebih bersih dan cerah, Stylovers.
Dengan mengetahui apa saja jus untuk jerawat dan kulit kusam, Stylovers bisa mencobanya sendiri di rumah.
Dilansir dari makeupandbeauty.com, inilah jus untuk jerawat dan kulit kusam.
Yuk, simak apa saja jus untuk jerawat dan kulit kusam berikut ini!
#1. Jus wortel
Wortel memiliki kandungan Vitamin A yang dapat melawan jerawat, mengatasi kerutan, pigmentasi, dan warna kulit yang tidak rata.
Wortel juga kaya akan serat yang baik untuk pencernaan karena bisa membersihkan perut.
Pencernaan yang sehat dan bersih juga bisa membuat kulit tampak lebih sehat lho, Stylovers!
Wortel juga kaya akan Vitamin C dan potasium, kedua kandungan ini bisa meningkatkan elastisitas kulit dan membantu regenerasi sel kulit baru, sehingga kulit tampak lebih glowing dan sehat.
Baca Juga: Apa Itu Double Cleansing? Pemilik Masalah Kulit Kusam Wajib Tahu!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR