Dengan formula dermatologi, merupakan serum penumbuh rambut dengan kandungan Kopexil dan ekstrak Panax Ginseng.
Berfungsi untuk mengurangi rambut rontok dan regenerasi rambut dengan cara meningkatkan sirkulasi darah dan menutrisi rambut.
Dapat digunakan pada kasus kerontokan baik pada laki-laki maupun perempuan, dan aman untuk kulit kepala yang sensitive karena tidak mengandung SLS/SLES.
Erhair Hairgrow Serum bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Erha dengan harga Rp 209.000 untuk kemasan isi 7 botol.
#3. Obat Penumbuh Rambut yang Ampuh: Varesse Hair Tonic Concentrate
Merupakan hair tonic yang membantu mengurangi rambut rontok, mempercepat pertumbuhan rambut, menutrisi, dan menjaga kekuatan akar rambut.
Mengandung bahan aktif alami yang terbuah dari ekstrak herbal dan multivitamin.
Bisa digunakan untuk semua tipe rambut dan semua orang mulai dari laki-laki, perempuan, anak-anak dari usia 5 tahun ke atas, dan aman untuk ibu hamil serta menyusui.
Aman digunakan pada kulit kepala karena telah melalui uji dermatologi dan BPOM.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR