3. Laser atau EBD untuk Skin Resurfacing
Teknologi alat laser atau mesin berbasis energy - Energy Based Devices (EBD) bertujuan untuk peremajaan kulit atau Skin Resurfacing.
Baca Juga: Sejak Umur Berapa Boleh Melakukan Treatment Laser? Ini Saran Ahli!
Beberapa treatment yang ditawarkan ini berfungsi untuk memudarkan fine wrinkles, memudarkan bekas jerawat hingga memperbaiki tekstur kulit.
Misalnya laser fractional CO2, Erbium, fractional radiofrequency.
Jadi Stylovers yang ingin melakukan treatment laser perlu tahu dulu mana sekiranya jenis laser yang cocok untuk permasalahan kulit kamu.
Meskipun begitu perlu diingat, sembarangan melakukan tindakan laser di salon kecantikan tanpa pengawasan dokter sangat berbahaya.
Melakukan tindakan laser disarankan dilakukan di klinik kecantikan dengan pengawasan dokter ahli.
Semoga informasi ini bermanfaat untuk Stylovers semua. (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Rayakan Ulang Tahun ke-20, FIORI Luncurkan Crop Top, Celana Kulot, dan Hijab Edisi Spesial
KOMENTAR