#2. Kunyit
Kunyit diketahui mengandung curcumin yang dipercaya ampuh mengurangi produksi melanin di kulit .
Nah, untuk mencerahkan kulit tangan yang belang, Stylovers bisa mengoleskan parutan kunyit ke seluruh permukaan kulit tangan yang belang.
Diamkan selama 30 menit lalu bilas dengan air bersih.
#3. Lidah buaya
Lidah buaya juga tidak kalah populer di dunia kecantikan ya, Stylovers.
Kandungan anthraquinone yang dimiliki lidah buaya dipercaya dapat mencerahkan warna kulit.
Lidah buaya juga mampu mengangkat sel kulit mati sehingga membuat kulit terlihat lebih cerah.
Tak hanya itu, kandungan dalam lidah buaya juga dapat berfungsi sebagai penenang kulit yang terbakar ringan karena paparan sinar matahari.
Caranya, ambil daging atau gel lidah buaya dan haluskan.
Baca Juga: Manfaat Vitamin C Menurut Ahli Dermatologi, Tak Hanya Cerahkan Kulit!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR