Kalian bisa gunakan micellar water atau makeup remover, baik yang water based ataupun oil based.
Pastikan wajah kalian bebas dari makeup, debu dan kotoran.
Eits, jangan kira sabun wajah saja cukup untuk membersihkan wajah kalian, apalagi setelah beraktivitas diluar ruangan.
2. Langkah Pakai Skincare yang Tepat - Face Wash
Kemudian bersihkan wajah dengan sabun cuci wajah.
Guna sabun wajah adalah untuk memastikan semua kotoran dan residu di wajah terangkat.
Gunakan face wash yang cocok dengan kondisi kulit kalian, ya.
3. Langkah Pakai Skincare yang Tepat - Toner
Setelah mencuci wajah dan mengeringkannya, kalian bisa gunakan toner.
Penggunaan toner berfungsi untuk mengembalikan pH kulit setelah cuci muka.
Baca Juga: Kolaborasi Daneen Skincare x Stylo Indonesia, Hadirkan Pilihan Produk Skincare untuk Pejuang Jerawat
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR