Stylo Indonesia - Rekomendasi produk untuk atasi jerawat yang cocok bagi pemula cukup banyak dicari.
Tak perlu mahal, kamu bisa menggunakan rekomendasi produk untuk atasi jerawat di rumah.
Berbagai brand skincare kini telah menghadirkan rekomendasi produk untuk atasi jerawat yang bisa kamu coba di rumah.
Khusus untuk Stylovers, berikut rekomendasi produk untuk atasi jerawat yang cocok bagi pemula:
1. Rekomendasi Produk untuk Atasi Jerawat yang Cocok Bagi Pemula - Cleora 3 Minutes Exfoliating Gel
Brand lokal yang satu ini bisa untuk kamu coba nih, Stylovers, untuk mengatasi komedo hingga jerawat di kulit wajah kamu.
Sesuai namanya, kamu hanya memerlukan waktu 3 menit saja untuk eksfoliasi kulit wajah kamu.
Baca Juga: Cuma 10 Menit! Ini Rekomendasi Skincare yang Ampuh Hilangkan Komedo Hingga Jerawat di Wajah Kamu
Cleora 3 Minute Exfoliating Gel ini juga cocok untuk semua jenis kulit, termasuk kulit kering dan berjerawat karena teksturnya yang lembut.
Bukan hanya mengangkat sel kulit mati, skincare yang satu ini juga dapat mencegah penuaan dini, mengecilkan pori-pori wajah, serta warna kulit agar lebih cerah dan tidak kusam.
Terdapat kandungan Hyaluronic Acid dan Aloe Vera yang natural, membuat skincare yang satu ini aman digunakan oleh remaja mulai usia 13 tahun dan ibu hamil serta menyusui.
2. Rekomendasi Produk untuk Atasi Jerawat yang Cocok Bagi Pemula - Acnes Sealing Gel
Kamu bisa mengatasi jerawat di kulit wajah kamu dengan produk yang satu ini.
Terdapat zat aktif seperti isopropil metil fenol, asam salisilat, dan sulfur yang disebut ampuh menghilangkan jerawat.
3. Rekomendasi Produk untuk Atasi Jerawat yang Cocok Bagi Pemula - Freeman Renewing Cucumber Peel Off Gel Mask
Kandungan timun dan lidah buaya pada masker yang satu ini berfungsi untuk menenangkan kulit yang berjerawat.
Kamu bisa rutin menggunakannya setiap 1 sampai dua kali dalam seminggu untuk hasil yang maksimal.
Jadi, tertarik untuk coba produk yang mana nih, Stylovers? (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR