Dilengkapi dengan pelembap dan pelembut untuk menjaga agar rambut tetap halus dan mudah diatur setiap kali keramas.
Mane ‘n Tail The Original Shampoo bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Mane ‘n Tail dengan harga Rp 199.000 untuk kemasan botol ukuran 355 ml.
#2. Rekomendasi Sampo Penumbuh Rambut Mulai Rp 20 Ribuan: Erhair Hairgrow Shampoo
Dengan formula dermatologi, sampo ini berfungsi untuk mengurangi kerontokan rambut serta menutrisi rambut sehingga dapat menumbuhkan rambut baru.
Dengan kandungan ekstrak Cucurbita Pepo Seed, ekstrak ginseng, dan niacinamide yang berfungsi melancarkan mikrosirkulasi darah pada kulit kepala.
Serta mengoptimalkan penyerapan nutrisi vitamin dan mineral, sehingga efektif merangsang pertumbuhan rambut baru sekaligus memperbaiki kualitas rambut.
Erhair Hairgrow Shampoo bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Erha dengan harga Rp 76.000 untuk kemasan botol ukuran 100 ml.
#3. Rekomendasi Sampo Penumbuh Rambut Mulai Rp 20 Ribuan: Metal Fortis Long Life Shampoo
Selain dapat memanjangkan rambut dengan cepat, sampo ini dapat membersihkan rambut dari ketombe dan juga memelihara rambut secara alami.
Baca Juga: Battle Sampo Penumbuh Rambut untuk Atasi Kebotakan Natur VS Herborist, Harga Rp 30 Ribuan Aja!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR