Stylo Indonesia - Parfum jadi salah satu kebutuhan bagi setiap perempuan ataupun pria.
Tak hanya perempuan yang ingin selalu tampil wangi, pria pun juga ingin memiliki aroma tubuh yang wangi.
Salah satu pilihan parfum untuk pria yang bisa dicoba adalah Calvin Klein Defy, produk parfum terbaru dari Calvin Klein.
Baca Juga: Mitos Memberi Kado Parfum Bikin Hubungan Cepat Putus, Cek Faktanya dari Ahli!
Calvin Klein Fragrances mengumumkan babak baru dalam portofolio wewangiannya dengan peluncuran Calvin Klein Defy, Parfum pria baru.
Calvin Klein Defy ini terinspirasi dari perjalanan seseorang yang mengeksplorasi lebih dalam tentang dirinya dan perasaanya.
Produk terbaru dari Calvin Klein Fragarance ini dibintangi oleh aktor Richard Madden.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
SPOTLIGHT Indonesia 2024, GEELA Hadirkan Koleksi Fashion Show Perdana Memadukan Budaya dan Modernitas
KOMENTAR