Stylo Indonesia - Kristen Stewart merupakan aktris Hollywood yang namanya telah melambung terutama setelah perannya di Twilight.
Kini, Kristen Stewart kembali mengguncang dunia peran dalam film biopik Putri Diana, Spencer.
Karakter Putri Diana yang berbeda dengan dirinya membuat akting Kristen Stewart jadi perhatian tersendiri.
Terlebih gaya fashion yang benar-benar bersebarangan dengan Kristen Stewart.
Baca Juga: Bak Pinang Dibelah Dua! Penampilan Kristen Stewart dalam Spencer Sebagai Putri Diana Semakin Kuat
Pada premier film Spencer, Kristen Stewart menunjukkan jati dirinya yang berbeda drastis dari karakter yang ia perankan.
Seperti apa gaya Kristen Stewart kali ini?
Lihat yuk, Stylovers!
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR