Pasalnya sang istri, Puput Nastiti Devi baru saja melahirkan anak kedua berjenis kelamin perempuan di RS Bunda, Menteng, Jakarta Pusat, pada 26 Agustus 2021 lalu.
Keduanya pun tampak kompak mengunggah potret sang buah hati saat pemotretan ke media sosial.
Menariknya, potret foto bayi mungil yang baru berusia 1 minggu itu tampak manis kenakan berbagai busana.
Penasaran dengan potret cantik anak kedua Ahok bersama Puput Nastiti Devi yang baru lahir?
#2. BERITA TERPOPULER: Duduk Santai Dalam Rumah Mewahnya, Syahrini Kepergok Kenakan Jilbab Kartun Seharga Jutaan Rupiah!
Mengenakan fashion item mewah rasanya bukan menjadi hal unik bagi seorang Syahrini.
SPOTLIGHT 2024, Dekranasda Buton Selatan X Tia Hidayat Hadirkan Busana dengan Inspirasi Budaya Lokal
KOMENTAR